Sabtu, 13 September 2014

Harga Kambing Domba Qurban 2014 Wilayah Solo Sukoharjo Karanganyar

Berikut kami sampaikan harga hewan qurban 2014 untuk area solo, sukoharjo, karanganyar. Harga Hewan Qurban dibawah ini adalah harga hewan qurban jenis Kambing Jawa dan Domba tahun 1435H/2014MHarga update per 13 September 2014

Harga Kambing Jawa
Kelas
Harga
Berat
Kambing A
 Rp. 1.300.000 - Rp. 1.450.00 
15 - 17 Kg
Kambing B
Rp. 1.500.000 – Rp. 1.700.000
18 - 20 Kg
Kambing C
Rp. 1.750.000 – Rp. 1.900.000
21 - 23 Kg
Kambing D
Rp. 1.950.000 – Rp. 2.200.000
24 – 26 Kg
Kambing E
Rp. 2.250.000 – Rp. 2.450.000
27 - 29 Kg
Kambing F
Rp. 2.500.000 - Rp. 2.700.000
30 - 32 Kg






  Harga Domba / Gibas
Kelas
Harga
Berat
Domba A
Rp. 1.150.000 – Rp. 1.250.000 
14 - 15 Kg
Domba B
Rp. 1.300.000 – Rp. 1.400.000
16 – 17 Kg
Domba C
Rp. 1.450.000 – Rp. 1.550.000
18 - 19 Kg
Domba D
Rp. 1.600.000 – Rp. 1.750.000
20 – 21 Kg
Domba E
Rp. 1.800.000 – Rp. 1.900.000
22 - 23 Kg
Domba F
Rp. 1.950.000 - Rp. 2.050.000
24 - 25 Kg
*Harga bisa berubah tergantung stock hewan qurban Segera hubungi kami untuk ketersediaan hewan qurban kambing dan domba.

Pastikan Bapak/Ibu membeli Hewan Qurban di kandang kami 1 bulan sebelum Hari Raya Idul Adha, Untuk mendapatkan harga yang murah, karena berdasarkan pengalaman kami, harga Hewan Qurban akan naik (kurang lebih) 200  ribu rupiah jika Bapak/Ibu membeli di H-7 / Mendekati Hari Raya Idul Adha.

Bapak/Ibu tidak perlu khawatir untnuk biaya pemeliharaan Hewan Qurban di kandang jika membeli 1 bulan sebelum Hari Raya Idul Adha, Karena Kami menyediakan fasilitas Titip GRATIS Hewan Qurban yang telah Bapak/Ibu beli di kandang Kami.

Untuk Informasi Lebih Lanjut Hubungi Kami:
Telp / SMS :  0856-6403-6564
PIN BB :  755f7390

Alamat : Gunung Saren, Rt 01/17, Palur Mojolaban Sukoharjo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar